Ingat, Ternyata Sering Bangun Tidur Kesiangan Bisa Membuat Tubuh Menjadi Gemuk

- 5 Juli 2021, 13:40 WIB
Ilustrasi tidur.
Ilustrasi tidur. /pexels.com/Ivan Obeleninov/


DESKJABAR
 – Anda mendambakan memiliki tubuh yang ideal? Dan tubuh tidak gemuk. Gampang dan sangat mudah memperolehnya.

Salah satu caranya, usahakan jangan bangun kesiangan. Bangunlah di pagi hari. Dan, lakukan kegiatan yang bisa menambah bugar tubuh Anda.

Sebab, rutinitas di pagi hari menjadi salah satu yang dapat menentukan tubuh ideal seseorang, seperti berolahraga dan minum air putih.

Baca Juga: Anda Positif Covid-19 dan Sedang Isolasi Mandiri di Rumah, Hindarilah Mengonsumsi 9 Jenis Makanan Ini

Nah, untuk bisa bangun pagi, waktu tidurnya harus diatur. Jangan pergi tidur terlalu larut malam.

Namun, bangun tidur di pagi hari itu gampang-gampang susah. Apalagi yang sudah terbiasa pergi tidur larut malam.

Jadi, kebiasaan apa saja selepas bangun tidur yang bisa membuat tubuh tubuh menjadi gemuk?

Baca Juga: Kurangnya Stok Oksigen di Kota Bandung Disebabkan Panic Buying

Berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari Jurnal Palopo.com, dengan judul artikel ‘Enam Kebiasaan Pagi yang membuat Tubuh Anda Semakin Gemuk, Bangun Kesiangan Diantaranya’, beberapa kebiasaan di pagi hari yang dapat membuat tubuh jadi gemuk;

1. Bangun kesiangan

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x