Inilah 5 Manfaat Jalan Kaki di Bulan Ramadhan, Salahsatunya Menyehatkan Organ Jantung

- 28 April 2021, 09:25 WIB
Ilustrasi jalan kaki. Ternyata jalan kaki mampu menyehatkan organ jantung.
Ilustrasi jalan kaki. Ternyata jalan kaki mampu menyehatkan organ jantung. /Pixabay/Mabel Amber /


DESKJABAR –
 Jalan kaki, olahraga paling murah dan paling mudah dilakukan oleh siapa saja. Tinggal ke luar rumah, jalan kaki keliling komplek. Lumayan sudah menjalankan pola hidup sehat.

Memang, jalan kaki termasuk olahraga santai. Betapa tidak, sambil jalan-jalan santai sekalian cuci mata di pagi atau sore hari, bisa sekalian olahraga.

Nah, di bulan Ramadhan ini, sepertinya olahraga yang paling cocok dilakukan adalah jalan kaki. Sebab, jalan kaki ini olahraga yang tidak menguras banyak energy. Jadi ibadah puasa kita bisa berjalan seperti biasa.

Baca Juga: Munarman Pengacara Rizieq Shihab Ditangkap Densus 88 Anti Teror

Selain olahraga santai, ternyata jalan kaki memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh. Salahsatunya menyehatkan organ jantung.

Jalan kaki, menurut Journal of Medicine, mampu membantu mengurangi penyebaran penyakit kronis. Dan, jalan kaki adalah latihan aerobik yang bagus serta cara efektif untuk memulai metabolisme. 

Yuk kita pelajari mengenai manfaat jalan kaki yang paling menonjol di bulan Ramadhan.

Baca Juga: WOW, Sepatu Kets Rapper Kanye West Terjual Rp 26,1 Miliar

Berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari Jurnal Palopo, dengan judul artikel ‘Menuntun untuk Sehat, Inilah 5 Manfaat Jalan Kaki di Bulan Ramadhan’ manfaat jalan kaki bagi kesehatan;

1. Menyehatkan organ jantung

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x