LG Melaporkan Laba Bersih Tahun 2020 Mengalami Penurunan Dibanding Tahun Sebelumnya

- 29 Januari 2021, 11:48 WIB
LG Melaporkan Laba Bersih Tahun 2020 Mengalami Penurunan Dibanding Tahun Sebelumnya
LG Melaporkan Laba Bersih Tahun 2020 Mengalami Penurunan Dibanding Tahun Sebelumnya /wikimedia.org/

DESKJABAR - LG International Corp. pada hari Jumat melaporkan laba bersih tahun 2020 sebesar 361,6 miliar won (US $ 323,8 juta), Mengalami kerugian 14,9 miliar won dibanding setahun sebelumnya.

Perusahaan tersebut mengatakan bahwa mereka membukukan laba operasi 159,8 miliar won untuk tahun ini, dibandingkan dengan 134,8 miliar dari tahun sebelumnya. Penjualan tahunan naik 7,1 persen menjadi 11,28 triliun won.

Pada Rabu 20/01/2021 raksasa teknologi tersebut mengatakan akan menarik diri sebagai produsen ponsel dan mengatakan perusahaan terbuka untuk semua opsi apakah akan terus menjalankan bisnis smartphone yang merugi.


 

Baca Juga: Konglomerat Vietnam dan Facebook Dikabarkan Akan Mengakuisis Beberapa Teknlogi MIlik LG

Baca Juga: LG Electronics Menarik Diri Sebagai Produsen Ponsel, Ini Email CEO Ke Karyawannya

Baca Juga: Menlu Jepang Motegi Kritik Putusan Pengadilan Korea Selatan tentang Comfort Women


Serangkaian laporan media baru-baru ini yang menyatakan bahwa perusahaan mungkin keluar dari bisnis smartphone setelah mengalami kerugian selama bertahun-tahun.

Investor LG International Corp. mengatakan sudah waktunya bagi perusahaan untuk membuat "penilaian yang bijaksana" tentang apakah akan melanjutkan bisnis karena persaingan di pasar global semakin ketat.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Yonhap News Agency


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x