Biaya Service Motor Terendam Banjir Merek Honda, Harga Jasa dan Suku Cadang

- 7 Maret 2024, 13:30 WIB
Kondisi motor terendam banjir, ada estimasi biaya perbaikan.
Kondisi motor terendam banjir, ada estimasi biaya perbaikan. /TiikTok @sryaapriliani_

Suku cadang seperti busi dijual dengan harga Rp 12.000 - Rp 28.000 dan harga tutup busi berkisar Rp 18.000 sampai Rp 30.000 an. Jika ECU mengalami masalah harga untuk menebusnya mulai dai Rp 450 hingga Rp 1.500.000 an.

Disebutkan, yang paling sering dialami khusus motor matic, seusai menerabas banjir, komponen belt harus diperhatikan. Jika air masuk ke dalam CVT, maka motor menjadi tidak bisa bergerak walau mesin menyala.

Jika motor matic tetap dipaksakan dijalankan, dikhawatirkan CVT menjadi cepat rusak. Tetapi biaya service atau harga komponen berbeda-beda. Untuk seri Honda Beat, biaya service sekitar Rp 25.000-45.000 berupa pembersihan dan pelumasan.

Sedangkan harga untuk roller set, berkisar Rp 36.000-58.000, v-belt sekitar Rp 90.000, dan kampas ganda Rp 129.000-138.000, serta oli garda sekitar Rp 15.000-18.000. ***

Sumber : Honda

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: astra-honda.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah