Cocok Buat Menu Sahur! Ini Resep Soun Goreng Jamur Udang ala Chef Rudy Choirudin yang Enak, Buatnya Simple

- 3 April 2023, 18:01 WIB
Resep membuat soun goreng jamur udang ala Chef Rudy Choirudin rasanya enak dan cara membuatnya simple cocok dijadikan sebagai menu sahur
Resep membuat soun goreng jamur udang ala Chef Rudy Choirudin rasanya enak dan cara membuatnya simple cocok dijadikan sebagai menu sahur /YouTube Simple Rudy TV /

DESKJABAR- Memasuki pertengahan bulan puasa Ramadhan, ibu-ibu di rumah pasti sudah mulai kebingungan dalam menentukan menu sahur.

Namun, tak perlu khawatir dalam artikel ini akan merekomendasikan salah menu sahur yang enak dan cara membuatnya cukup simple.

Menu tersebut yaitu soun goreng jamur udang ala Chef Rudy Choirudin yang becita rasa enak dan sangat cocok dijadikan menu sahur.

Apalagi resep yang satu ini juga terbilang mudah dibuatnya, sehingga ibu di rumah tidak perlu khawatir.

Baca Juga: Kabar Gembira Polri Siapkan Mudik Gratis Lebaran 2023 ke Jawa Barat dan Lainnya, Cek Cara Daftarnya di Sini!

Dengan menyajikan soun goreng jamur udang ini juga akan menambah selera makan keluarga.

Penasaran dengan resep soun goreng jamur udang ala Chef Rudy Choirudin, yuk simak cara membuatnya dalam artikel ini sebagaimana dilansir dari kanal YouTube Simple Rudy TV;

Bahan 1

• 400 g soun besar, diseduh lalu ditiriskan dan diberi sedikit minyak
• 2 sdm kecap manis

Bahan 2

• 4 sdm minyak goreng, untuk menumis
• 3 siung bawang putih, dimemarkan
• 2 batang daun bawang, dirajang
• 75 g wortel, dipotong korek api
• 2 buah cabe merah, dipotong korek api
• 2 buah cabe hijau, di potong korek api
• 2 butir telur
• 150 g udang kupas
• 2 buah jamur hioko/ shitake kering, dicuci bersih dan direndam air panas hingga lunak, kemudian diiris memanjang
• 2 sdm air rendaman jamur

Baca Juga: Keutamaan Bulan Ramadhan, Gapai Ampunan Allah SWT

Halaman:

Editor: Lilis Lestari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x