Hati-hati! Stres Bisa Sebabkan Demensia, Ini Cara Menjaga Fisik dan Mental Agar Jauh dari Stres

- 23 Januari 2023, 13:09 WIB
Ilustrasi. Stres berkepanjangan bisa menyebabkan penyakit demensia. Oleh karena itu penting untuk memperhatikan pola hidup yang teratur agar terhindar dari stres.
Ilustrasi. Stres berkepanjangan bisa menyebabkan penyakit demensia. Oleh karena itu penting untuk memperhatikan pola hidup yang teratur agar terhindar dari stres. /Pixabay/Stevedimatteo/

"Saat stres sudah tidak terkontrol kadar catecholamine di otak jadi tinggi dan memutus sistem komunikasi prefrontal cortex dan menjadi 'offline'," jelasnya.

Baca Juga: Sandiaga Uno Dukung Pengembangan Desa Wisata Baros Kabupaten Bandung

Ketika hal tersebut terjadi secara terus menerus maka circuit otak akan mengalami atrophy atau kematian. Kian banyak area circuit yang mati akan mengganggu fungsi berpikir dan memori.

stres jangka panjang atau tak terkontrol dapat mengakibatkan penurunan fungsi berpikir dan memori.

Orang dengan stres kronis lebih cepat mengalami demensia. Demensia adalah penyakit yang menyebabkan penurunan daya ingat dan cara berpikir.

Baca Juga: Vina Panduwinata, Sosok Diva Musik Pop Indonesia Asal Bogor, Tak Pernah Berhenti Berkarya

Mencegah stres bekepanjangan akan lebih baik

Dalam unggahannya, Santi menyebutkan pentingnya hidup sehat dan teratur dengan menjaga kesehatan fisik dan mental. Hal ini dapat mencegah stres yang berkepanjangan.

Disarankan untuk melakukan hal-hal di bawah ini:

1. Berikan batasan jam kerja.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Instagram @santi_psychiatrist


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x