Resep dan Cara Membuat Wedang Jahe Lemon, Yuk Bikin di Rumah agar Hidup Bergairah!

- 25 November 2022, 11:15 WIB
Membuat wedang jahe lemon ini mudah, lho, asalkan bahan-bahan yang dibutuhkannya sudah tersedia di rumah/Net
Membuat wedang jahe lemon ini mudah, lho, asalkan bahan-bahan yang dibutuhkannya sudah tersedia di rumah/Net /

DESKJABAR - Berikut ini akan disajikan resep dan cara membuat wedang jahe lemon di rumah.

Membuat wedang jahe lemon ini mudah, lho, asalkan bahan-bahan yang dibutuhkannya sudah tersedia di rumah.

Namun walau mudah, efek minumannya jangan ditanya, karena ada unsur jahe dan madu.

Baca Juga: Mendung dan Dindin Begini, Baiknya Bikin WEDANG JAHE SUSU, Iniliah Resep dan Cara Membuatnya, Hangat!

Minuman wedang jahe lemon, selain akan membuat sehat tubuh, juga bergairah.

Selain itu, melancarkan pencernaan, mencegah terjadinya peradangan serta meningkatkan imunitas tubuh.

Yuk kita mulai saja membuat wedang jahe lemon yang resepnyanya dibagikan oleh @waranti.bdg.

Baca Juga: Ide Masak Hari Ini, Resep Ayam Goreng Bawang Putih dengan Sambal Bawang, Bikin Anda Lupa Diet

⁣⁣Bahan:

⁣⁣⁣⁣- 2 gelas air⁣⁣

- 2 sendok teh, daun teh hitam⁣⁣

- 2 ml ekstrak akar jahe ATAU⁣⁣

- 2 sendok makan jahe parut⁣⁣

- 1 sendok teh gula atau madu⁣⁣

Baca Juga: Jangan Cuma Dimasak Acar, Cobain Nih Resep Oseng Timun Telur, Simpel dan Ekonomis, Enaknya Bikin Nagih

- 1 sendok makan jus lemon⁣⁣
⁣⁣
Cara membuat:⁣⁣
⁣⁣
- Rebus air hingga mendidih.⁣⁣

- Tambahkan daun teh hitam dan jahe.⁣⁣

- Tutup dan didihkan di atas api kecil hingga meresap selama sekitar 30 menit.⁣⁣

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Qatar Hari Ini 25 November, Ada Qatar vs Senegal dan Belanda vs Ekuador, Jam Berapa?

- Tambahkan gula/madu dan aduk hingga larut.⁣⁣

- Tambahkan jus lemon.⁣⁣

- Saring ke dalam cangkir dan nikmati.⁣⁣
⁣⁣
Demikianlah resep membuat wedang jahe lemon yang menyehatkan.

Selamat mencoba!***

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah