BMKG: Sebagian Jabar Bakal Terjadi Hujan Disertai Angin Kencang, Jangan Lupa Ayo Panjatkan Doa Ini

- 22 November 2022, 06:41 WIB
Berikut ini adalah sikap umat Islam ketika  mengalami fenomena hujan yang disertai angin kencang
Berikut ini adalah sikap umat Islam ketika mengalami fenomena hujan yang disertai angin kencang /Pixabay/ rauschenberger /

Sebab doa adalah permohonan terhadap Allah dari segala hal.

Baca Juga: DOA BENCANA GEMPA, dan Juga Doa Ketika Ada Gempa Seperti Gempa Bumi Dahsyat di Cianjur Jawa Barat

Berikut ini adalah doa yang dipanjatkan ketika terjadi fenomena hujan yang disertai angin kencang.

Doa ini dilafalkan untuk mendapatkan perlindungan Allah SWT dari hal yang tidak diinginkan akibat dari hujan yang disertai angin kencang.

Dengan memanjatkan doa ini, insya Allah kita bisa terhindar dari akibat buruk yang disebabkan oleh hujan yang disertai angin kencang.

Untuk itu disarankan ketika terjadi fenomena hujan yang disertai angin kencang agar memanjatkan doa ini dengan penuh keikhlasan.

Lantas, bagaimana bacaan doanya?

Dikutip DeskJabar.com dari buku 'Risalah Doa 215 Doa Penting' karya Wawan Sofwan Sholehuddin hlm.182, berikut adalah doa yang dapat dipanjatkan ketika terjadi hujan yang disertai angin kencang.

اللَّهُمَّ لا تَقْتُلْنا بِغَضَبِكَ ولا تُهْلِكْنا بِعَذَابِكَ وَعافِنا قَبْلَ ذلكَ

Allaahumma laa taqtulna bighadabika wa laa tuhlikna biadzabika, waafina qobla dzalika.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Instagram @bmkgbandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x