Lebaran Haji 2022, Hari Tasyrik: Sampai Kapan Takbiran Hari Raya Idul Adha

- 10 Juli 2022, 17:04 WIB
Hari Tasyrik adalah waktu yang jatuh pada tanggal 11, 12, 13 Dzulhijjah. Hening Prihatini/FREEPIK.com/YusufSangdes
Hari Tasyrik adalah waktu yang jatuh pada tanggal 11, 12, 13 Dzulhijjah. Hening Prihatini/FREEPIK.com/YusufSangdes /

Simak artikel ini sampai selesai agar dapat jawaban lengkap.

Nah, diantara bacaan takbir yang dicontohkan Rasulullah Saw adalah sebagai berikut.

اللَّهُ أَكْبَرُ، اللَّهُ أَكْبَرُ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ الله ُ، وَاللَّهُ أَكْبَرُ، اللَّهُ أَكْبَرُ وللهِ الْحَمْدُ

Itulah salah satu bacaan takbir yang dicontohkan Rasulullah Saw. Tentunya masih ada bacaan yang lainnya.

Baca Juga: GEMPA Terkini Padang Sidempuan, Terjadi Barusan dengan Kekuatan 4.6 M, Ini Kata BMKG

Hari Tasyrik

Hari Tasyrik adalah waktu yang jatuh pada tanggal 11, 12, 13 Dzulhijjah.

Hari tasyrik adalah hari di bulan Dzulhijjah, dimana orang Islam diperintah untuk makan, minum, serta mengingat Allah.

Disebut tasyrik karena pada hari-hari itu daging kurban sedang di dendeng, dimasak lezat, sehingga dilarang untuk berpuasa.

Dimaknai demikian sebab pada zaman dulu di Arab Saudi hari tasyrik itu sebagai waktu untuk menjemur daging dari hasil qurban di bawah sinar matahari.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah