5 Ciri Orang yang Bersedekah Namun Sia-sia dan Tidak Mendapatkan Pahala dari Allah SWT

- 5 Juli 2022, 18:33 WIB
Ilustrasi sedekah. /unsplash.com / Madrosah Sunnah
Ilustrasi sedekah. /unsplash.com / Madrosah Sunnah /

Allah SWT berfirman : “Mereka bertanya tentang apa yang mereka nafkahkan, jawablah apa saja harta yang kamu nafkahkan, hendaklah diberikan kepada ibu bapak, kaum kerabat, anak-anak yatim, orang-orang miskin dan orang-orang yang sedang dalam perjalanan. Dan apa saja kebaikan yang kamu buat maka sesungguhnya Allah maha mengetahuinya,” (QS. Al Baqarah : 215).

Maka dari itu tidak perlu bingung harus bersedekah kepada siapa karena sedekah bisa dilakukan kepada orang-orang yang paling dekat dengan kita.

Baca Juga: Takut Kolesterol Tinggi Di Saat Idul Adha? Berikut 7 Makanan yang Dapat Menurunkan Kolesterol Dalam Tubuh

4. Perhitungan dalam sedekah

Bersedekah sebaiknya tidak berlebihan namun juga jangan terlalu pelit.

Jangan sampai sedekah yang dikeluarkan membuat hari menjadi resah, maka bersedekahlah sesuai dengan apa yang kita sanggupi.

Seperti Nabi SAW bersabda “Bersedekahlah kamu dan jangan menghitung-hitung, karena Allah akan menghitung-hitung pula pemberiannya kepadamu, dan jangan kikir karena Allah akan kikir pula kepada mu,” (HR. Muslim).

5. Mengungkit sedekah

Mengungkit kembali sedekah yang sudah diberikan merupakan kebiasaan buruk yang sering terjadi dan juga sangat dibenci oleh Allah SWT.

Seperti firman Allah SWT “Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu menghilangkan pahala sedekah mu dengan menyebut-nyebutnya dan menyakiti (perasaan si penerima),” (QS. Al Baqarah : 264).

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: YouTube NS BOR CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x