Cara Ibadah Haji yang Benar dan Sesuai Hukum Islam, menurut Ustad Adi Hidayat

- 18 Juni 2022, 10:49 WIB
Ilustrasi suasana ibadah haji.* Jamaah calon haji terutama yang memiliki komorbit (penyakit penyerta) jantung agar diselingi istirahat saat  menunaikan sai dan tawaf.
Ilustrasi suasana ibadah haji.* Jamaah calon haji terutama yang memiliki komorbit (penyakit penyerta) jantung agar diselingi istirahat saat menunaikan sai dan tawaf. /Pixabay/Konevi/

DESKJABAR – Ibadah haji merupakan impian setiap kaum muslimin di seluruh dunia.

Namun, cara melaksanakan ibadah haji harus benar dan sesuai hukum Islam.

Haji juga termasuk ke dalam rukun islam yang ke lima (bagi yang mampu). Jutaan orang di dunia telah melaksankan ibadah haji setiap tahunnya.

Dalam islam, hukum melaksanakan ibadah haji adalah wajib bagi yang mampu.

Ustad Adi Hidayat menjelaskan dalam sebuah ceramah di kanal youtube Audio Dakwah tentang cara ibadah haji yang benar dan sesuai hukum islam.

Bagaimana penjelasan tata cara ibadah haji dengan benar dan sesuai hukum islam? Mari simak penjelasannya sebagai berikut.

Baca Juga: Idul Adha 2022 Sebentar Lagi, Kurban Hukumnya Sunnah, Sekali Seumur Hidup Atau Setiap Tahun? 

Menurut Ustad Adi Hidayat, pembahasan ibadah haji dimulai dari persiapan, pelaksanaan, hingga setelah haji.

Ustad Adi Hidayat juga menegaskan bahwa ada seseorang yang tidak sempurna melaksanakan ibadah hajinya. Hal itu disebut dalam Al Quran mengenai kesempurnaan haji.

Selain pelaksanaan haji, hukum islam juga mengatur tentang cara persiapan ibadah haji. Apa saja yang harus dipersiapkan sebelum berangkat ibadah haji?

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x