Do'a Khusus Mustajab Sholat Dhuha, Arab Latin Lengkap dengan Artinya

- 4 Juni 2022, 08:07 WIB
Ini adalah do'a khusus setelah menunaikan sholat Dhuha. Ucapkan dengan sepenuh hati saat melafalkannya.
Ini adalah do'a khusus setelah menunaikan sholat Dhuha. Ucapkan dengan sepenuh hati saat melafalkannya. /Pexels /Michael Burrows/

Namun, tidak melulu dengan melakukan sholat ini diniatkan untuk mendatangkan rezeki.

Bukan begitu maksudnya, sholat tetaplah sholat dengan tujuan penting melakukan segala sesuatunya diniatkan hanya karena Allah, mencari ridho Allah semata.

Seperti yang dijelaskan Ustadz Adi Hidayat. Disebutkannya ada janji Allah yang bagi mereka - mereka yang mengerjakan sholat sunnah Dhuha.

"Barangsiapa yang mengerjakan sholat Dhuha 4 rakaat, Allah akan mencukupi kebutuhannya (dari pagi hari) sampai nanti Maghrib," kata Ustadz Adi Hidayat dalam ceramahnya pada kanal YouTube Afterlife Fighter, Rahasia Di Balik Sholat Dhuha | Ustadz Adi Hidayat, Lc., MA, 12 September 2019.

Jika kita ikhlas menjalankannya, bahkan rutin dalam mengerjakan setiap harinya maka tak kan mustahil Allah memberikan kekayaan dan kejayaan.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Youtube Afterlife Fighters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah