Arti dan Makna serta ASAL USUL Kata 'BESTIE', Begini Awalnya hingga Populer Mendunia, Berikut Sejarahnya

- 12 Mei 2022, 10:50 WIB
Apa arti kata Bestie? Lalu bagaimana sejarah, asal usul dan siapa yang pertama kali mempopulerkan kata Bestie tersebut?
Apa arti kata Bestie? Lalu bagaimana sejarah, asal usul dan siapa yang pertama kali mempopulerkan kata Bestie tersebut? /ilustrasi Grafis/Rio Kuswandi/

Baca Juga: Ada Ular Gaib Panjang 4 Km, Buaya Putih dan Ikan Mas Sebesar Pintu: MISTERI MISTIS Waduk Jatigede Sumedang

Bahasa gaul Bestie ini kepopulerannya tidak hanya viral di negeri ini, akan tetapi juga sampai viral hingga kancah internasional.

Namun, secara umum kata Bestie ini biasanya digunakan oleh kaum hawa atau wanita pada chatingan di WhatsApp ataupun saling membalas komentar pada postingan di media sosial lainnya seperti ; Twitter, Instagram, TikTok dan lainnya.

Ataupun juga menyapa follower yang mengikuti akun media sosial kita.

Lalu, apa dan makna sebenarnya kata Bestie itu?

Berikut penjelasannya seperti dilansir dari kanal YouTube OT Official, Arti Kata Bestie | Ok Bestie, 24 Februari 2022.

Kata Bestie adalah bahasa "Slank" atau bahasa gaul musiman internasional.

Dan secara umum kata Bestie ini kerap kali digunakan oleh kaum sesama wanita.

Bestie berasal dari bahasa Inggris yang berarti best friend dan bila diartikan dalam bahasa Indonesia berarti teman terbaik atau sahabat.

Dikutip dari laman This Interes Me, kata Besti digunakan untuk dengan tujuan menyapa pengguna satu sama lain sebagai bentuk kasih sayang antara pertemanan mereka.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah