AWAS Jangan Laksanakan Sholat Dhuha di Waktu ini, Bukan Pahala yang Didapat kata Ustadz Adi Hidayat

- 26 April 2022, 08:10 WIB
 Ustadz Adi Hidayat mengatakan sholat Dhuha di jam segini bukan pahala yang di dapat
Ustadz Adi Hidayat mengatakan sholat Dhuha di jam segini bukan pahala yang di dapat /YouTube Adi Hidayat Official

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Wilayah Bekasi Selasa, 26 April 2022 Lengkap dengan Persyaratan

Sholat dhuha terbentang dari matahari terbit sampai mendekati waktu menunaikan sholat dhuhur.

Waktu yang dilarang tersebut berada di awal pagi ketika matahari baru terbit di ufuk Timur. Saat matahari terbit itu dilarang melakukan sholat apapun, termasuk sholat dhuha meski belum memasuki dhuhur.

"Milik Allah segala tempat terbit matahari dan segala tempat terbenamnya matahari, jadi ayat ini mengatakan jangan menyembah matahari karena semua itu punya Allah," tegas Ustadz Adi Hidayat.

"Kalau sudah bergeser memancarkan bayangan satu tombak, posisinya dinamakan syuruq ini yang disebut sebagai awal dhuha," tegasnya.

Baca Juga: KASUS SUBANG Parts Baru, ACHMAD TAUFAN: Kunci Itu Ada Di Orang Ini, DANU Laksanakan Tugas

Lantas bagaimana manfaat sholat Dhuha dan kapan waktu sholat dhuha yang tepat kata Ustadz Adi Hidayat?

“Banyak manfaat yang akan kita raih dengan membasakan diri melaksanakan shalat Dhuha,” jelas Ustadz Adi Hidayat dalam YouTube Adi Hidayat Official, berjudul 'Tiga Amalan Pokok Ramadhan', tayang 23 Maret 2022.

“Kekasihku (Rasulullah SAW) telah berwasiat kepadaku tentang tiga perkara agar tidak aku tinggalkan hingga mati: puasa tiga hari setiap bulan, sholat Dhuha, dan tidur dalam keadaan sudah melakukan sholat witir," (HR. Bukhari dan Muslim).

Baca Juga: KASUS SUBANG TERBARU, Danu Dituding Berbohong, Ini Jawaban Tegas Kuasa Hukum Achmad Taufan

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Adi Hidayat Official YouTube Hasbi Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah