Rahasia Penting Do'a pada Saat Duduk Antara 2 Sujud atau Iftirasy

- 12 April 2022, 14:14 WIB
Duduk diantara.2 sujud, Rahasia Penting Do'a pada Saat Duduk Antara 2 Sujud (Iftirasy)
Duduk diantara.2 sujud, Rahasia Penting Do'a pada Saat Duduk Antara 2 Sujud (Iftirasy) /Tangkap Layar YouTube Ustadz Adi Hidayat Official/

DESKJABAR -Doa pada saat duduk di antara dua sujud atau disebut dengan iftirasy, mengandung makna mendalam, ada rahasa penting terkandung dalam doa.

Pada saat duduk iftirasy kita membaca bacaan yang sudah diajarkan Rasulullah, ternyata bacaan itu adalah sebuah doa yang singkat namun lengkap.

Berdoa dengan khusyu dan tidak terburu-buru, pahami makna doanya, seperti janji Allah dalam firmannya, "berdoalah kepadaKu, niscaya Aku kabulkan" (QS- Al- Ghafir :60)

Di antara bacaan doa populer saat duduk di antara dua sujud dalam shalat adalah

Baca Juga: Bacaan dan Tata Cara SUJUD SAHWI Jika Lupa dan Ragu Saat Sholat, Kata Ustadz Abdul Somad

“Rabbighfirlii , warhamnii , wajburnii , warfa’ni, i warzuqnii wahdinii wa’aaifinii wa’fuanii”

(Ya Allah ampunilah aku, sayangi aku, tutuplah aib-aibku, angkatlah derajatku berilah aku rezeki, Berilah aku petunjuk, jadikanlah aku sehat, maafkanlah aku).

Agar kita lebih khusyu’, mari kita pahami makna doa tersebut satu per satu:

Rabbighfirlii = Ya Tuhanku ampunilah aku

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Kajian Islam Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x