DOSA BESAR Melalaikan Sholat Terampuni, Ustadz Adi Hidayat Ungkapkan Cara Taubat Yang Bikin Hati Lapang

- 6 Maret 2022, 10:10 WIB
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tiga cara yang harus dilakukan orang yang pernah melalaikan atau meninggalkan sholat agar dosa terampuni.
Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tiga cara yang harus dilakukan orang yang pernah melalaikan atau meninggalkan sholat agar dosa terampuni. /YouTube Adi Hidayat Official/

Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Dalam sebuah sesi tanya jawab ceramahnya, Ustadz Adi Hidayat menjawab pertanyaan seorang jamaah dari Australia tentang apa yang harus ia lakukan karena meninggalkan sholat.

 

Penjelasan lengkap Ustadz Adi Hidayat tersebut ada di video berjudul 'Jika Meninggalkan Shalat, apakah harus diQodho? - Ustadz Adi Hidayat' pada kanal YouTube Adi Hidayat Official, tayang 15 Februari 2022.

Ustadz Adi Hidayat kemudian menjelaskan bahwa yang harus dilakukan umat Islam yang pernah meninggalkan sholat adalah taubat.

"Sungguh taubat yang diterima Allah SWT adalah taubat dari perbuatan yang buruk," ucap Ustadz Adi Hidayat.

Sebab, Ustadz Adi Hidayat melanjutkan, Allah SWT tidak menghendaki ada hamba yang pulang kepada-Nya dalam keadaan maksiat atau dalam keadaan kotor.

"Maka sepanjang dia hidup, diberikan kesempatan untuk taubat," kata Ustadz Adi Hidayat menambahkan.

Taubat inilah yang menurut Ustadz Adi Hidayat akan membersihkan kembali manusia dari kotoran dosa.

Baca Juga: 2 Doa Pendek dari Nabi Ibrahim dan Nabi Zakaria agar Anak Soleh Solehah, Ustadz Abdul Somad Menyarankan

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube Adi Hidayat Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah