Sya'ban Sekarang 1443 H atau 2022 M Jatuh Pada Tanggal Berapa, Peristiwa Apa yang Terjadi pada Tahun Hijriah

- 2 Maret 2022, 10:25 WIB
Bulan Sya'ban  terjadi peristiwa penting yang sarat dengan makna dan pesan moral yang tinggi
Bulan Sya'ban terjadi peristiwa penting yang sarat dengan makna dan pesan moral yang tinggi /Endang Al Anshari/13452116

DESKJABAR - 1 Sya’ban tahun 1443 Hijriah atau 2022 Masehi jatuh pada hari dan tanggal berapa?

Berdasarkan kemungkinan Rukyatul Hilal Global meliputi tahun hijriyah 1443 - 1444 Hijriah, maka 1 Sya’ban tahun 1443 Hijriah atau 2022 Masehi jatuh pada hari Jum'at 4 Maret 2022.Dikutip DeskJabar.com dari laman https://www.al-habib.info.

Sya’ban secara bahasa atau istilah adalah berpisah.

Awalnya pada bulan Sya’ban masyarakat Arab berpisah atau terpencar untuk mendapatkan air. Hal ini dijelaskan oleh Imam Ibnu Hajar Al-Asqalani dalam Fathul Bari.

Itulah pengertian Sya’ban menggunakan pendekatan secara bahasa dan istilah.

Baca Juga: Puasa di Bulan Sya'ban Bisa Jadi Makruh? Ini Penjelasan Buya Yahya

Lalu, yang perlu digarisbawahi adalah banyaknya peristiwa penting dalam sejarah Islam yang dahulu terjadi di bulan Sya’ban yang perlu kita ketahui.

Lantas, peristiwa penting apa yang terjadi di bulan Sya’ban itu?

Dikutip DeskJabar.com dari laman https://tafsiralquran.id, pada bulan Sya'ban ada peristiwa penting yang pernah terjadi.

Peristiwa pada bulan Sya'ban ini sangat berpengaruh terhadap perkembangan Islam, yaitu:

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Al-Habib Info tafsiralquran.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x