Tips Mudah Minum Kopi Hitam Agar Lebih Sehat, Menurut Dr Zaidul Akbar

- 25 Februari 2022, 16:32 WIB
 tips dr Zaidul Akbar  agar menkonsumsi kopi hitam bisa menyehatkan badan dan lebih sehat
tips dr Zaidul Akbar agar menkonsumsi kopi hitam bisa menyehatkan badan dan lebih sehat /Youtube dr Zaidul Akbar Official/

 

 

DESKJABAR - Budaya minum kopi hitam tidak hanya mendukung kita untuk tetap terjaga dan lebih segar saja. Lebih dari itu, mengkonsumsi kopi hitam juga bisa menyehatkan badan.

Karena kafein dalam kopi hitam bermanfaat untuk kesehatan badan Anda. Dalam jurnal ‘Keilmuan dan Aplikasi Teknik’ menerangkan, kafein dalam kopi hitam ini berfungsi sebagai obat-obat stimulan, pereda nyeri, diuretik, pereda demam, obat pengontrol berat badan dan lain-lain.

Bukan hanya itu kopi hitam juga kaya antioksidan, yang bisa melawan kerusakan sel dan mengurangi resiko kondisi kesehatan seperti penyakit kanker dan jantung.

Baca Juga: Apakah Ada Weton yang Paling Istimewa dalam Primbon Jawa, Weton Apa ?

Dari sederet manfaat kopi hitam ini adalah untuk kesehatan bahkan bisa mencegah beberapa penyakit, asal benar dalam mengkonsumsinya.

Dr Zaidul Akbar memberi tips mudah minum kopi hitam agar lebih sehat.

Dikutip DeskJabar.com dari buku Zaidul Akbar ‘Jurus Sehat Rasulullah’ 2020, dia mengatakan mengkonsumsi kopi hitam bisa menambah tenaga, sehingga banyak yang menyukainya.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x