5 AKIBAT HARTA HARAM, Merusak Dunia Akhirat, Nomor 5 Paling Mengerikan, Simak Ustadz Khalid Basalamah

- 21 Februari 2022, 10:50 WIB
5 akibat harta haram yang berat konsekuensinya di dunia maupun di akhirat.
5 akibat harta haram yang berat konsekuensinya di dunia maupun di akhirat. /tangkapan layar Youtube Islam Terkini/

DESKJABAR – Sebagai kaum muslimin yang baik, kita harus menjaga betul kehalalan sumber dari apa yang kita makan dan apa yang kita pakai setiap hari.

Karena di dalam Islam, yang haram akan selamanya haram demikian juga dengan yang halal. Jadi, dalam menentukan sesuatu yang akan kita kerjakan atau kenakan, harus memperhatikan betul kaidah ini.

Setan akan selalu menggoda dan memudahkan usaha manusia untuk mendekati segala sesuatu yang haram. Bahkan hal-hal yang haram itu sepertinya mudah sekali didapatkan daripada yang halal.

Baca Juga: Obat Herbal Mujarab Untuk Gatal, Radang Dan Sakit Tenggorokan, Resep Ampuh dr. Zaidul Akbar

Biasanya untuk mencapai kekayaan, setan tawarkan berbagai program haram yang menggiurkan manusia, misalnya riba, korupsi, mencuri, menipu ataupun pesugihan yang menyekutukan Allah SWT.

Dengan cara haram tadi, kekayaan seakan lebih cepat, lebih mudah dan lebih banyak didapatkan oleh manusia daripada jika harus menempuh cara yang halal.

Tapi sebagai kaum muslimin, harus hati-hati betul dalam melangkah dan jangan sampai terjebak oleh godaan setan yang terkutuk.

Karena segala cara haram dalam mendapatkan harta tadi, sungguh konsekuensinya sangat berat tak hanya di dunia, tapi juga di akhirat, naudzubillahimindzalik.

Melansir dari Youtube Islam Terkini “BAHAYA HARTA HARAM - Ustadz Khalid Basalamah”, 4 Desember 2019, begini penjelasan mengenai akibat harta haram tersebut.

Ustadz Khalid Basalamah mengatakan, banyak orang berpikir, menginfakkan 100 juta dari sumber yang haram lebih baik daripada menolak sumber harta haram itu sendiri.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Youtube Islam Terkini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah