Wajib Tahu! Inilah Azab bagi Dosa Ghibah, Begini Cara Menyikapi Orang Ghibah, Kata Ustadz Adi Hidayat  

- 15 Februari 2022, 13:47 WIB
Ilustrasi - Orang yang sedang melakukan ghibah atau bergosip.
Ilustrasi - Orang yang sedang melakukan ghibah atau bergosip. /Pixabay/janiquevanderstocken/

 


DESKJABAR ­– 
Membicarakan keburukan orang lain adalah termasuk ke dalam dosa ghibah.

Dalam sebutan lainnya, ghibah juga disebut dengan gosip atau menggunjing orang lain.

Tentunya, jelas ghibah ini memiliki ujaran kata-kata yang dapat menyakiti hati orang lain.

Bahkan, membicarakan aib orang lain juga termasuk ke dalam dosa ghibah.

Baca Juga: VONIS HERRY WIRAWAN, Inilah Pertimbangan Hakim Memvonis Pemerkosa 13 Santriwati di Bandung SEUMUR HIDUP

Maka, tentunya juga ada azab atau hukuman bagi orang yang melakukan dosa ghibah ini.

Dilansir DeskJabar.com dari kanal YouTube Jalan Lurus ‘Membicarakan Aib Orang Lain..Ini Hukumannya || Ustad Adi Hidayat Lc.,MA’ yang diunggah pada 21 Mei 2019, inilah azab bagi dosa ghibah:

  1. Azab di dunia

Menurut Ustadz Adi Hidayat, azab bagi orang yang melakukan ghibah adalah dipindahkan pahalanya.

Jadi, pahala milik orang yang melakukan dosa ghibah akan dipindahkan kepada orang yang dibicarakannya.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Jalan Lurus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah