Cara Memutus Dosa Anak pada Orang Tua di Akhirat Nanti, Ini Penjelasan Buya Yahya.

- 5 Februari 2022, 08:13 WIB
Buya Yahya, Penjelasan dosa anak ditanggung orang tua di akhirat nanti
Buya Yahya, Penjelasan dosa anak ditanggung orang tua di akhirat nanti /Youtube Al-Bahjah TV/

DESKJABAR - Persoalan dosa bukanlah persoalan sepele, dosa tentu akan ada perhitungannya di hadapan Allah SWT, termasuk dosa anak yang ditanggung oleh orang tua di akhirat nanti.

Tentu semua orang tidak akan luput dari dosa, dan tentu hal tersebut akan ada catatannya oleh malaikat Munkar-Nakir.

Dosa anak maupun yang dilakukan orang tua, pasti juga akan diminta pertanggungjawabannya di akhirat nanti.

Baca Juga: Pagi Ini, GUNUNG ANAK KRAKATAU 2 Kali ERUPSI, Kemarin Tercatat 4 Kali, Status Level II Waspada

Lalu bagaimana dosa anak, apakah akan ditanggung orang tuanya kelak.

Buya Yahya menjelaskan perihal dosa anak yang ditanggung orang tua.

Selama ini banyak yang mengira bahwa dosa anak bisa ditanggung orang tua, tergantung dosa apa yang dibuat.

Dilansir dari Kanal Youtube Al Bahjah TV yang berjudul "Penjelasan Anak Ditanggung Orang Tua di Akhirat - Buya Yahya Menjawab," yang tayang pada tanggal 11 Januari 2018.

Menurut Buya Yahya, sebelum melangkah ke persoalan ini kita perlu mendalami makna dosa anak yang ditanggung orang tua agar tidak menjadi bias.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah