RAJAB 2022, NU Putuskan Awal Rajab 1443 H Jatuh pada Kamis 3 Februari 2022, Ini Alasan Mundur Satu Hari

- 2 Februari 2022, 07:08 WIB
Tim Rukyah Nahdlatul Ulama sedang melakukan pengamatan untuk menentukan awal Rajab yang akhirnya diputuskan pada Kamis 3 Februari 2022
Tim Rukyah Nahdlatul Ulama sedang melakukan pengamatan untuk menentukan awal Rajab yang akhirnya diputuskan pada Kamis 3 Februari 2022 /NU Online

Artinya, tinggi hilal di seluruh Indonesia secara keseluruhan sudah memenuhi kriteria imkanur rukyah (hilal mungkin teramati). Meskipun demikian, karena hilal tidak terlihat, maka Jumadal Akhirah digenapkan 30 hari sehingga awal Rajab jatuh pada Kamis 3 Februari 2022.

Baca Juga: DAHSYAT, Inilah 8 Weton yang Dikawal Khodam Raden Kian Santang, Pemilik Khodam Ini Tahun 2022 Akan Dikuasainya

Sebelumnya, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) telah menginstruksikan para perukyah Nahdlatul Ulama se-Indonesia untuk melaksanakan rukyah awal bulan Rajab 1443 H pada hari Selasa, 29 Jumadal Akhirah 1443 H/1 Februari 2022.

Surat bernomor 74/C.1. 34/01/2022 itu ditandatangani Wakil Ketua Umum KH Zulfa Mustofa dan Wakil Sekretaris Jenderal H Nur Hidayat pada Selasa 1 Februari 2022.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah