Intip 2 Manfaat Jus Kurma Menurut dr Zaidul Akbar, Anda Wajib coba

- 22 Januari 2022, 12:49 WIB
Lima manfaat susu kurma bagi kesehatan rubuh dimulai dari meningkatkan kadar hemoglobin hingga kesuburan bagi pasangan baru.
Lima manfaat susu kurma bagi kesehatan rubuh dimulai dari meningkatkan kadar hemoglobin hingga kesuburan bagi pasangan baru. /Pixabay/igorshubin/

Selanjutnya, dr Zaidul Akbar menuturkan beberapa nutrisi yang terkandung dari buah kurma, antara lain:

serat,
protein,
karbohidrat,
kalium,
magnesium,
vitamin B6,
dan zat besi.

Sangat banyak, bukan?

Baca Juga: Moms Harus Coba, Masker Wajah dari Serbuk Kopi, dari dr Zaidul Akbar

Jadi, jika Anda bosan dengan buah ini, ternyata bisa disajikan menjadi segelas jus yang menyegarkan.

Berikut ini manfaat jus kurma untuk kesehatan ketika dikonsumsi dalam jumlah yang tepat:

Mencegah sembelit

Serat merupakan nutrisi penting untuk saluran pencernaan. dr Zaidul Akbar mengatakan, “Kurma kaya akan serat diet yang membantu memperlancar pencernaan,”katanya.

Hal ini karena serat berperan dalam proses pembentukan feses jadi lebih lunak sehingga mudah dikeluarkan dari tubuh.

Di samping itu, konsumsi serat yang mencukupi bisa meningkatkan frekuensi buang air.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Jurus Sehat Rasulullah, 2020


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah