Tahukah Ada Apa di Tanggal 15 Januari Itu? Simak Penjelasan Selengkapnya Di Sini dengan Cermat

- 12 Januari 2022, 14:44 WIB
Ilustrasi dua kapal perang milik TNI AL berlatih di laut lepas.
Ilustrasi dua kapal perang milik TNI AL berlatih di laut lepas. /Antara/Fakhri Hermasyah/

DESKJABAR - Tanggal 15 Januari merupakan tanggal yang sangat berarti bagi bangsa dan negara ini.

Di tanggal itu pulalah bangsa Indonesia telah kehilangan sosok putra terbaiknya.

Sehingga setiap tanggal 15 Januari diperingati sebagai Hari Peristiwa Laut dan Samudera atau Hari Dharma Samudera.

Baca Juga: Adegan Cappadocia di 'Layangan Putus' Viral, Putri Marino pun Minta Maaf

Kala itu, di Laut Aru terjadi pertempuran sengit antara Pasukan Indonesia dan Belanda.

Pecahnya pertempuran tersebut di latarbelakangi Konferensi Meja Bundar atau KMB, yang dilanggar oleh Belanda.

Salah satu poin yang tercantum dalam konferesi tersebut adalah melepas Irian Barat dari koloni Belanda.

Namun nyatanya Belanda masih menguasai Irian Barat. Sehingga dibuatlah strategi pengintaian guna memastikan kekuatan pasukan Belanda.

Akses yang digunakan oprasi pengintaian tersebut, satu satunya jalan yang memiliki peluang besar yaitu melalui laut.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: mediajabodetabek.com tni.mil.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x