MotoGP 2022, Sirkuit Mandalika, Kenangan Relokasi Kuburan Saat Pembangunan, Lombok, NTB

- 18 Maret 2022, 16:51 WIB
Pembalap Repsol Honda Team Pol Espargaro mengendarai sepeda motor keluar dari garasi tim saat sesi latihan bebas 1 MotoGP seri Pertamina Grand Prix of Indonesia 2022 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Jumat (18/3/2022). Ajang balapan MotoGP seri kedua 2022 tersebut berlangsung pada 18-20 Maret 2022. ANTARA FOTO/Andika Wahyu/rwa.
Pembalap Repsol Honda Team Pol Espargaro mengendarai sepeda motor keluar dari garasi tim saat sesi latihan bebas 1 MotoGP seri Pertamina Grand Prix of Indonesia 2022 di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Jumat (18/3/2022). Ajang balapan MotoGP seri kedua 2022 tersebut berlangsung pada 18-20 Maret 2022. ANTARA FOTO/Andika Wahyu/rwa. /ANDIKA WAHYU/ANTARA

Ada pun redspot, merupakan tanda rambu jalan raya berupa marka berwarna merah dan bertuliskan batas kecepatan maksimal saat berkendara.

Rivan mengatakan, peninjauan itu sebagai salah satu bentuk partisipasi aktif PT Jasa Raharja ikut mensukseskan MotoGP 2022 Indonesia di Sirkuit Mandalika.

Baca Juga: Bolehkah Bayar Hutang Puasa Ramadhan Setelah Nisfu Sya'ban? Ini Hukumnya, Kata Habib Ahmad Alhabsyi

“Kami berharap antusiasme penonton menyaksikan langsung adu balap sepedamotor internasional ini, beriringan dengan perilaku berkendara secara aman dan nyaman,” ujar Rivan, dikutip Antara.

Disebutkan, keberadaan redspot itu dipasang pada lokasi di Mandalika yang rawan kecelakaan. Dengan adanya tanda, akan mengingatkan masyarakat ketika berkendara di lokasi tersebut. ***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Antara YouTube ARENA BALAP


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah