KABAR GEMPA BUMI HARI INI, BMKG Rilis Terjadi Gempa di Wilayah Sumba Rabu Petang Barusan

- 15 Desember 2021, 17:55 WIB
Ilustrasi Gempa Bumi, baru saja terjadi gempa bumi di Sumba, Rabu petang
Ilustrasi Gempa Bumi, baru saja terjadi gempa bumi di Sumba, Rabu petang /Pixabay/Tumisu

DESKJABAR- Kabar gempa bumi hari ini, Rabu 15 Desember 2021 sekitar pukul 17.27 WIB baru saja terjadi gempa bumi.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat gempa terjadi hari ini dirasakan di Sumba.

Kabar gempa bumi hari ini langsung dirilis oleh BMKG dalam akun media sosialnya dan juga laman resmi dari BMKG.

Baca Juga: GEMPA TERKINI, BMKG Sebut Gempa Bumi DIrasakan di Jember, Bali, Lumajang Kamis 16 Desember 2021 pukul 06.01

Baca Juga: KABAR PERSIB HARI INI, Apa Kehebatan Rashid, Profil Sehingga Robert Alberts Berharap Cepat Bergabung Ke Persib

Baca Juga: Kabar PERSIB HARI INI, KENAPA Robert Alberts Berharap Gelandang M. Rashid Bergabung Sebelum Seri 4 Liga 1?

Baca Juga: LEMBANG, Didakwa Korupsi Alihkan Aset Senilai Rp50 Miliar, Eks Kades Cikole Tak Terima dan Langsung Eksepsi

Tercatat gempa di Sumba berkekuatan magnitudo 3.4. BMKG pun mencatat pusat gempa berada di darat 8 km Tenggara Waikabubak.

Sementara menurut BMKG kedalaman gempa berada pada 24 km dan di lintang buur 9.71 LS, 199.44 BT.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x