15 Fakta Menarik Tol Getaci: Ada Terowongan, Penuh View Menawan, Tak Bikin Jenuh Melewatinya

- 9 Oktober 2023, 06:53 WIB
 View atau pemandangan yang indah adalah satu dari 17 fakta menarik yang terdapat di sepanjang jalur Tol Getaci yang membentang sepanjang 206,65 km dari mulai Gedebage Kota Bandung hingga Cilacap Jawa Tengah.
View atau pemandangan yang indah adalah satu dari 17 fakta menarik yang terdapat di sepanjang jalur Tol Getaci yang membentang sepanjang 206,65 km dari mulai Gedebage Kota Bandung hingga Cilacap Jawa Tengah. /Instagram @pupr_bpjt/

10. Mempersingkat waktu tempuh

Lewat Tol Getaci yang juga terkoneksi dengan ruas Tol Cisumdawu dan Purbaleunyi, jarak tempuh Bandung-Tasikmalaya dan sekitarnya dari yang biasanya 3 jam dalam keadaan normal bisa menjadi maksimal 1 jam saja.

11. Memperlancar konektivitas dan ekonomi masyarakat

Tol Getaci akan memperlancar konektivitas Jawa Barat-Jawa Tengah dan bisa meningkatkan perekonomian masyarakat, khususnya di selatan Jawa Barat dan Cilacap Jawa Tengah.

12. Rest area untuk UMKM

Rest Area di Tol Getaci akan diisi oleh aktivitas wirausaha menjual produk lokal UMKM.

13. Melewati 9 Kota/Kabupaten dan ratusan desa

Jalan Tol Getaci melewati 7 wilayah Kabupaten dan Kota di Jawa Barat dan Jawa Tengah. Daerah itu yakni Kota Bandung, Kabupaten Bandung.

Kemudian Kabupaten Garut, Kabupaten Tasikmalaya, Kota Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis, Kota Banjar, Kabupaten Pangandaran dan Kabupaten Cilacap.

Selain itu, ada puluhan kecamatan dan ratusan Desa di 9 Kota dan Kabupaten itu yang daerahnya dilintasi Tol Getaci dan akan mendapat uang ganti rugi

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x