Tinjau Lokasi Banjir Leuwisadeng Bogor, Iwan: Tindak Tegas Warga Bangun Rumah Drainase Menyempit

- 28 April 2023, 08:37 WIB
Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan berjabat tangan dengan Komedian Azis Gagap, salah satu warga terdampak banjir bandang di desa sadeng, Kecamatan Leuwisadeng Kabupaten Bogor, beberapa waktu lalu/Instagram @iwansetiawan.70  Description : Plt Bupati Bogor tinjau lokasi bencana banjir bandang di desa sad
Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan berjabat tangan dengan Komedian Azis Gagap, salah satu warga terdampak banjir bandang di desa sadeng, Kecamatan Leuwisadeng Kabupaten Bogor, beberapa waktu lalu/Instagram @iwansetiawan.70 Description : Plt Bupati Bogor tinjau lokasi bencana banjir bandang di desa sad /

“Saya tadi berkeliling ke lokasi bencana, ini merupakan bencana yang cukup besar yang pertama terjadi dalam beberapa tahun terakhir,” ungkapnya.

Bantuan untuk warga terdampak banjir bandang

 Baca Juga: Banjir Bandang Terjang 6 Desa di Kabupaten Bogor, 413 KK Terdampak, Puluhan Rumah Hancur

Baca Juga: Plt Bupati Bogor Lantik 32 Kades, Iwan: Layani Masyarakat Sepenuh Hati Rangkul Semua Tanpa Kecuali

Disela kunjungannya Iwan Setiawan mengatakan kepada Wartawan di lokasi bencana, bahwa bantuan untuk para korban selain bersumber dari anggaran Bantuan Tidak Terduga( BTT), juga ada bantuan berasal dari Baznas, Dinsos, BPBD, namun demikian pihaknya juga mempersilahkan apabila pihak lain yang akan memberikan donasi.

“BTT sudah kami tandatangani, yang kedua mungkin nanti ada asesmen angka, Karena semua harus masuk dulu, berapa kebutuhan anggaran untuk satu Kabupaten, baru kita bisa alokasikan  dan dibagi bagi kepada wilayah yang terdampak bencana,” terangnya.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Diskominfo Kabupaten Bogor Instagram @iwansetiawan.70


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x