TIDAK ADA Penutupan Jalur Puncak Bogor Saat Malam Tahun Baru, Tapi 2 Jalur Arternatif Ini Disiapkan

- 23 Desember 2021, 19:26 WIB
Kapolda Jabar pastikan tidak ada penutupan jalur  Puncak Bogor di malam pergantian tahun
Kapolda Jabar pastikan tidak ada penutupan jalur Puncak Bogor di malam pergantian tahun /Antara/ARIF FIRMANSYAH/

Proses rekayasa lalu lintas di kawasan pun akan dilakukan secara situasional. Apabila terjadi kepadatan, kata dia, kendaraan akan dialihkan.

"Kalau nanti jam enam sore tanggal 31 (Desember) malam begitu padat di Puncak, arus yang akan ke Puncak kita akan alihkan ke jalur Ciawi atau jalur lewat dari Cileungsi yang akan menuju Bandung. Jadi kita akan laksanakan pengalihan," jelasnya.

Baca Juga: Kode REDEEM FF 24 Desember 2021, Ayo Buruan FIX Ada Zombie Samurai, P90 Punisher dan Vandal Revolt Weapon

Selain kawasan Puncak, Suntana menuturkan kepolisian tetap akan melakukan pengamanan di semua titik di wilayah Jawa Barat. Termasuk tempat wisata yang diprediksi ramai dikunjungi warga.

"Selain jalur lalu-lintas, juga ada tempat wisata yang harus diwaspadai. Begitu juga titik-titik yang kita prediksi akan menjadi ancaman kegiatan terorisme. Pada prinsipnya semua titik itu mendapat perhatian penuh," ujarnya. ***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah