Eiger Jadi Trending di Twitter, Manajemen Akhirnya Minta Maaf : Simak disini Alasan Kasus ini Terjadi

- 29 Januari 2021, 15:08 WIB
CEO Eiger Ronny Lukito
CEO Eiger Ronny Lukito /biografku.com/

Baca Juga: Tiga Anak Penggugat Ayah Koswara 3 Miliar Protes Keras Disebut Kolaborasi Melawan Ortu demi Harta

Sebelumnya, surat kritian ini ramai diperbincangkan usai salah seorang pengguna Twitter dengan akun @duniadian atau bernama Dian Widiyanarko menggungah surat dari PT Eiger yang keberatan dengan ulasan Dian atas produk kacamata sepeda Eiger Kerato.

Dalam surat tersebut Eiger menilai bahwa ulasan produk lewat video di akun Youtube @duniadian kurang bagus dari segi pengambulan video yang dapat menyebabkan produk mereka terlihat berbeda baik dari segi warna, bahan, dan detail aksesoris menjadi terlihat kurang jelas.

"Halo @eigeradventure jujur kaget saya dapat surat begini dari anda.
Lebih kaget lagi baca poin keberatannya.

Saya kan review produk gak anda endorse. Kalau anda endorse atau ngiklan boleh lah komplen begitu.

Baca Juga: LG Melaporkan Laba Bersih Tahun 2020 Mengalami Penurunan Dibanding Tahun Sebelumnya

Lha ini beli, gak gratis, lalu review pake alat sendiri," dalam cuitan Dian.

Youtuber tidak akan menghapus video ulasannya

Dani pun meminta maaf atas ulasan produk tersebut. Dia menyebut bahwa dirinya bukanlah Youtuber bintang lima yang alatnya serba bagus.

"Malah seharusnya anda berterima kasih, dapat promosi gratis ke 37ribu subscribers. Wong videonya tonenya positif," paparnya.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah