Rekomendasi 5 Wisata Air Terjun Tawangmangu, Berakhir Pekan Menyatu dengan Alam, Bisa Camping Juga Lho

- 6 Oktober 2022, 10:57 WIB
Objek wisata air terjun Grojogan Sewu/instagram @grojogansewutawangmangu
Objek wisata air terjun Grojogan Sewu/instagram @grojogansewutawangmangu /

Destinasi wisata yang satu ini terletak di tengah pemukiman warga di Desa Nglurah, Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah dan hanya berjarak 2 kilometer dari objek wisata Grojogan Sewu.

Baca Juga: Untuk Hidup Sehat, Jangan Lupa Sarapan, Jika Tidak, Ada Risiko Terkena Penyakit Serius Ini!

Jurang Sundo memang belum banyak dikenal namun hal ini membuat pesona alamnya terjaga dan masih sangat asri.

5. Kedung Sriti

Ketinggian air terjun di Kedung Sriti ini adalah sekitar 10 meter dengan debit air yang cukup deras.

Lokasinya berada di tengah hutan yang sangat asri dan terjaga tepatnya di Kalisoro, Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.

Baca Juga: MANTAN PACAR RONALDO Bikin Heboh: Lakukan Operasi Vagina Agar Kembali Perawan dan Bisa Menikah di Gereja

Kawasan wisata ini menyediakan fasilitas untuk camping jadi cocok bagi wisatawan yang hobi menyatu dengan alam.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Sahabat Oase Hati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah