Inilah Catatan Penyebaran Omicron, Vaksinasi Masih Dianggap Cara Terbaik Menghindari Infeksi!

- 10 Maret 2022, 12:20 WIB
Ilustrasi Omicron: varian Omicron lebih menyebar ketimbang Delta.
Ilustrasi Omicron: varian Omicron lebih menyebar ketimbang Delta. /Pixabay/geralt/

 

DESKJABAR - Omicron, coronavirus varian baru, walau pemerintah Indonesia sudah mulai melonggarkan aturan, harus tetap diwaspadai.

Salahsatu alasannya, karena Omicron termasuk virus yang telah menyebabkan kematian dalam jumlah banyak bagi yang terinfeksi.

Menurut data nature, sejak pertama kali terdeteksi di Afrika Selatan pada akhir tahun 2021, Omicron telah menyebabkan gelombang infeksi dan kematian di negara-negara di seluruh dunia.

Baca Juga: MENCENGANGKAN, Penyebaran OMICRON Lebih Cepat Ketimbang Delta, Ini Kata Analisis!

Itu termasuk di tempat-tempat seperti Hong Kong yang sebagian besar terhindar dari SARS-CoV-2 hingga sekarang. 

Awalnya orang mengira, Omicron tidak akan terlalu membahyakan dan penyebarannya lambat.

Tetapi faktanya, ternyata tidak seperti itu.

Berdasarkan analisis terbaru, Omicron ternyata lebih unggul dari Delta. Penyebarannya lebih gila termasuk kepada orang yang sudah divaksin.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: nature.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x