OBAT Isoman dan VITAMIN untuk Pasien Corona OMICRON, Bisa Didapat Secara GRATIS, Ini Panduannya

- 22 Februari 2022, 18:35 WIB
Ilustrasi - Obat Omicron dan vitamin untuk penderita corona Omicron
Ilustrasi - Obat Omicron dan vitamin untuk penderita corona Omicron /Pexels/Anna Shevts

Favipiravir (sediaan 200 mg) loading dose 1.600 mg/12 jam/oral hari ke-1 dan selanjutnya 2 kali 600 mg (hari ke 2-5).

Molnupiravir (sediaan 200 mg, oral), 800 mg per 12 jam, selama 5 hari, Nirmatrelvir/Ritonavir (sediaan 150 mg/100 mg dalam bentuk kombinasi), Nirmatrelvir 2 tablet per 12 jam, Ritonavir 1 tablet per 12 jam, diberikan selama 5 hari.

Baca Juga: MANTAP! Disaat Persib Butuh Kemenangan dengan Skor Besar PSM Makassar Tengah Paceklik Prestasi

Obat yang bisa diberikan bila demam seperti paracetamol.

Obat tersebut tidak akan diberikan semuanya tapi dilakukan berdasarkan kondisi klinis pasien melalui telemedisin, nanti dokter yang akan menentukan obat dan vitamin yang akan diberikan secara gratis tersebut.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Berbagai Sumber Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah