AWAS LHO, Kejantanan Bisa Terganggu Gara-Gara Perut Buncit, Tips dr Zaidul Akbar Hilangkan Perut Buncit

- 22 Desember 2021, 09:51 WIB
Zaidul Akbar berikan tips menghilangkan perut buncit
Zaidul Akbar berikan tips menghilangkan perut buncit /Instagram/

Baca Juga: KABAR PERSIB, Saya Kasih Tahu Artinya Bobotoh Dan Bisa Bergejolak, Mia Beutik dan Yana Umar Viking

"Jadi itu, kita membiasakan kita dalam seminggu itu memang nggak ada tadi, yang tadi empat itu yah, nasi putih, gula pasir, minyak goreng, dan tepung," ujar kembali dr. Zaidul Akbar.

Zaidul Akbar juga mengungkapkan bahwa, salah satu solusi untuk menghilangkan gumpalan lemak pada tubuh, yaitu dengan cara bertahan dalam kondisi kelaparan.

"Jadi, memang betul-betul kita mengkondisikan kaya singa lapar, kalo dikondisikan kaya singa lapar, lama-lama lemak yang tadi, rontok dengan sendirinya," ungkap dr. Zaidul Akbar.

Terakhir, menurut dr. Zaidul Akbar jika semua orang sudah memahami dan mau menerapkan pola makan yang sehat, maka kita tidak perlu lagi melakukan pola-pola diet.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah