Mencuci Kendaraan (Mobil) Sendiri, Tips Tak Perlu Merogoh Kocek Lebih Dalam

- 7 Januari 2023, 22:20 WIB
Ilustrasi perawatan kendaraan (mobil) yang mudah dan dapat mengetahui kondisi body, dengan cara mencucinya sendiri.
Ilustrasi perawatan kendaraan (mobil) yang mudah dan dapat mengetahui kondisi body, dengan cara mencucinya sendiri. /YouTube Reinaldo Sundjaja/


DESKJABAR
- Memiliki satu unit atau lebih kendaraan (mobil) adalah sebuah kebanggaan tersendiri.

Entah itu memiliki kendaraan (mobil) keluaran tahun 80-an, 90-an atau tahun keluaran 2000-an.

Namun perlu diketahui pula bagaimana cara perawatan, agar kendaraan (mobil) tetap dalam kondisi prima.

Baca Juga: Ini 2 Kawasan Wisata di Sumedang yang Instagramable, Salah satunya Masjid Al Kamil di Bendungan Jatigede

Baca Juga: Tabung Gas Mendesis dan Mengeluarkan Bau, Inilah Cara Mengatasinya yang Mudah dan Aman

Meski kendaraan (mobil)  keluaran pabrik tahun 2000-an namun perawatannya buruk, dipastikan bermasalah.

Apalagi perawatan kendaraan (mobil) keluaran tahun 80-an atau 90-an, akan lebih parah jika perawatannya tidak diperhatikan.

"Perawatan kendaraan (mobil) adalah penting, meski keluaran pabrik tahun 2000 ke atas," kata Dede seorang mekanik kendaraan mobil asal Tasikmalaya.

Baca Juga: Sejarah Alun alun Kota Bogor, Ternyata Pernah Memiliki Beberapa Nama, Salah satunya Taman Wihelmina

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x