Dari KDRT yang Dialami Lesti Kejora, Suami Harus Paham 13 Perilaku Dosa Terhadap Istri yang Harus Dihindari

- 13 Oktober 2022, 18:25 WIB
KDRT salah perilaku dosa suami terhadap istri. pexels.com / Alex Green
KDRT salah perilaku dosa suami terhadap istri. pexels.com / Alex Green /

 5. Adanya rasa benci terhadap istri

Rasa benci yang muncul kepada sang istri merupakan satu bentuk dosa suami dan Rasulullah SAW telah mengingatkan hal ini lewat hadist yang berbunyi “Janganlah seorang suami yang beriman membenci istrinya yang beriman. Jika dia tidak menyukai satu akhlak darinya, dia pasti meridhai akhlak lain darinya,” (HR. Muslim).

 Baca Juga: 5 Legenda yang Melekat dengan Destinasi Wisata Alam di Jawa Barat, Salah Satunya Terbentuk Akibat Keserakahan

6. Enggan membantu istri melakukan pekerjaan rumah

Tidak jarang suami yang enggan sekali untuk membantu pekerjaan istri di rumah dengan alasan lelah karena bekerja.

Seperti hadist yang berbunyi “Beliau (Rasulullah) membantu pekerjaan istrinya dan jika datang waktu sholat, maka beliau pun keluar untuk sholat,” (HR. Bukhari).

 7. Menyebarluaskan aib istri

Aib seorang istri merupakan tanggung jawab suami untuk dijaga kerahasiaannya, karena aib istri adalah aib suami juga tidak harus disebarluaskan.

“Sesungguhnya di antara orang yang paling buruk kedudukannya di sisi Allah pada hari kiamat adalah seseorang yang menggauli istrinya dan istrinya menggaulinya kemudian dia menyebarluaskan rahasia-rahasia istrinya,” (HR. Muslim).

8. Poligami tanpa mengindahkan syariat

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x