5 FAKTA UNIK Pengibaran Bendera Merah Putih Raksasa di Indonesia, Salah Satunya Menutupi Lapangan Terbang

- 1 Agustus 2022, 09:51 WIB
Bendera Merah Putih raksasa melebihi ukuran lapangan sepakbola, menutupi landasan Lapangan Terbang Ahmad Yani Semarang
Bendera Merah Putih raksasa melebihi ukuran lapangan sepakbola, menutupi landasan Lapangan Terbang Ahmad Yani Semarang /MURI.org/

Pengibaran bendera raksasa tersebut dilakukan untuk memperingati Hari Bela Negara pada 19 Desember.

Pengibaran dihadiri para tokoh negara seperti Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdjiatno, Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu, dan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama.

Baca Juga: 5 Wisata Kuliner Bandung Paling Maknyus, Hits, Legendaris, Sayang Untuk Dilewatkan Saat Liburan

Juga hadir Menpan RB Yuddy Chrisnandi, Mendagri Tjahjo Kumolo, Menpora Imam Nahrawi, dan sejumlah petinggi partai politik nasional.

Untuk mengibarkan Bendera Merah Putih raksasa di Tugu monasitu melibatkan TNI dan Polri.

2.Bendera Rajutan Raksasa

Untuk memperingati HUT RI di tengah pandemic Covid-19 pada tahun 2021, seorang perajut di Jawa Timur yakni Oma Pit dan suaminya memiliki ide unik.

Mereka membuat Bendera Merah Putih raksasa dari bahan rajutan dengan melibatkan para perajut dari berbagai daerah yang dilakukan secara online.

Mereka mengajat para perajut untuk bersama-sama membuat rajutan Bendera Merah Putih dan informasinya disebarkan melalui media sosial.

Para perajut yang telah mendaftar kemudian disuruh membuat rajutan berupa sati pieces Granny Block yang berukuran 30 cm x 30 cm yang dibuat di rumah masing-masing.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah