Wahai Umat Islam, Jangan Lupa Puasa INI Jika Ingin Dosa Setahun Diampuni, Berikut Jadwal Pelaksanaannya

- 28 Juli 2022, 10:28 WIB
Pada puasa Tasu'a dan Asyura di bulan Muharram terdapat keutamaan, yaitu dihapus dosa/ pixabay.compinterastudio
Pada puasa Tasu'a dan Asyura di bulan Muharram terdapat keutamaan, yaitu dihapus dosa/ pixabay.compinterastudio /

Dilansir DeskJabar.com dari software maktabah syamilah, berikut keterangannya.

Ini puasa Muharram yang mampu mengampuni dosa setahun, disabdakan Rasulullah dalam haditsnya.

Dalam hadits Bukhari dan Muslim, Rasulullah SAW memerintahkan umatnya untuk melaksanakan shaum Muharram.

Shaum Muharram ini dilaksanakan pada 9 dan 10 Muharram.

Baca Juga: Gunung Raung, Sejarah Letusan hingga Mitos Kerajaan Macan Putih, Sering Terdengar Suara Mistis

Mengacu pada Almanak Hijriyah Persatuan Islam 1444, tanggal 9 dan 10 Muharram akan bertepatan dengan tanggal 7 dan 8 Agustus 2022.

Artinya, puasa Muharram yang mampu hapus dosa setahun ini akan dilaksanakan pada 7 dan 8 Agustus 2022 yang akan datang.

Dalam hadits diungkapkan bahwa puasa Muharram yang dimaksud adalah shaum Tasu'a dan Asyura.

Shaum Tasu'a dan Asyura hukumnya sunnah.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pertandingan BRI Liga 1 Pekan Kedua, Mulai Besok 29 Juli Sampai 1 Agustus 2022

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Software Maktabah Syamilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x