Jadwal Puasa Muharram 2022, Ini Waktu dan Keutamaan Shaum Tasu'a dan Asyura yang Dijanjikan

- 28 Juli 2022, 06:44 WIB
Pada puasa Tasu'a dan Asyura  di bulan Muharram terdapat keutamaan, yaitu dihapusnya dosa
Pada puasa Tasu'a dan Asyura di bulan Muharram terdapat keutamaan, yaitu dihapusnya dosa /Publiktanggamus.com/Syaiful Amri/

Diketahui, sembilan dan 10 Muharram 1444 H bertepatan dengan tanggal 7 dan 8 Agustus 2022 M.

Penetapan jadwal dan waktu puasa Tasu'a dan Asyura 2022 ini mengacu pada Almanak Persatuan Islam 1444.

Dalam Almanak Persatuan Islam disebutkan bahwa di wilayah Indonesia hilal secara hisab sudah bisa dilihat, maka 1 Muharram 1444 H ditetapkan Sabtu 30 Juli 2022 M.

Dengan demikian, maka 9 dan 10 Muharram jatuh pada 7 dan 8 Agustus 2022.

Baca Juga: RUMAH TUSUK SATE, Benarkah Tempat Kumpul Jin Jahat , Ustadz Khalid Basalamah Menjelaskan

Walhasil, sembilan dan 10 Muharram H yang jatuh pada 7 dan 8 Agustus 2022 adalah hari dimana umat Islam di dunia dianjurkan untuk shaum Muharram.

Umat Islam perlu mengetahui jadwal dan waktu kapan shaum Tasu'a dan Asyura kapan shaum Muharram ini dilaksanakan.

Dengan mengetahui jadwal, waktu, dan keutamaannya kita bisa melaksanakan Puasa Muharram atau shaum Tasu'a dan Asyura tepat dengan jadwal dan waktunya.***

 

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Software Maktabah Syamilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah