Makanan dan Buah-buahan yang Dapat Meningkatkan Kecerdasan Otak dan Memori, Salah satunya Jeruk

- 25 Mei 2022, 09:36 WIB
Makanan dan minuman meningkatkan kecerdasan otak dan memori
Makanan dan minuman meningkatkan kecerdasan otak dan memori /Pixabay/Gerd Altmann/

Vitamin C dan flavonoid, juga antioksidan ini akan lebih meningkatkan kesehatan otak dan memori seseorang. Maka dari itu, penting untuk kamu mengonsumsi brokoli agar kesehatan otak dan memorimu dapat terjaga dengan baik.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat, Amalan Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak 100X Lipat Dan Doa Diajarkan Rasulullah

3. Telur

Tidak kalah dari jenis makanan lain, ternyata telur juga memiliki kandungan nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan otak dan memori.

Telur menjadi sumber yang kaya akan vitamin B, asam folat, dan kolin, yang penting untuk mengatur suasana hati dan meningkatkan fungsi dan perkembangan otakmu.

Vitamin dan nutrisi yang terkandung dalam telur dapat mencegah penyusutan otak dan menunda terjadinya penurunan kognitif.

4. Kacang-kacangan

Kacang juga memiliki sejumlah nutrisi peningkat kecerdasan otak, termasuk vitamin E, Omega-3, antioksidan dan senyawa tanaman yang terkandung pada kacang-kacangan.

Oleh karena itu, dengan memakan banyak kacang-kacangan akan lebih baik untuk meningkatkan fungsi otak.

Jenis kacang-kacangan yang bisa konsumsi di antaranya: biji bunga matahari, kacang almond, dan kacang hazel. Jenis kacang atau biji-bijian ini mengandung vitamin E yang tinggi dan sangat bagus untuk kamu konsumsi.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah