UPAYA PENYELESAIAN KASUS SUBANG, Ibrahim Tompo: Dibentuk Tim Khusus, Bekerja dengan Rambu-rambu

- 15 Mei 2022, 13:31 WIB
Ibrahim Tompo menegaskan penanganan kasus Subang telah dibentuk tim khusus yang terdiri dari Polda dan Polres
Ibrahim Tompo menegaskan penanganan kasus Subang telah dibentuk tim khusus yang terdiri dari Polda dan Polres /Dokumen Deskjabar/

Dari situ Anjas menampilkan suara Achmad Taufan yang menyebutkan, menurut kami (Achmad Taufan) ada saksi-saksi yang yang benar-benar mengetahui dari pukul 12.00 itu sampai jam tujuh setengah delapan pagi.

"Itu artinya kan berhubungan dengan waktu kematian, kita sudah tahu waktu kematian pertama dari hasil autopsi ibu Tuti juga Amel," ucap Anjas.

Itu diketahui jarak mereka meninggalnya antara 4-5 jam dan kematiannya kurang lebih adalah setengah dua belas malam di tanggal 17 Agustus 2021.

"Kalau hitung hitungan waktu, kematian ibu Tuti merupakan pertama kali di tanggal 18 Agustua sekitar jam satu sampai jam 02.00," kata Anjas.

Baca Juga: Hasil Voli Putri SEA Games 2022, Menang Mudah, Indonesia Hajar Malaysia 3-0, Hari Ini Minggu 15 Mei

Jika menurut pakTaufan ada saksi yang mengetahui akhir di jam 12.00 sampai 07 -08.00 pagi, tambahnya, artinya bahwa itu adalah waktu-waktu yang krusial.

"Siapakah saksi tersebut," ucapnya lagi.

Berikutnya, tambah Anjas, mengenai keterangan Danu dan Yosep, karena ini penting terkait keberadaan jaket yang dikenakan Yosef.

Dikatakannya, kenapa Danu mengklaim bahwa saat Yosep datang ke rumahnya sebelum ke Polsek Jalan Cagak disebutkan pakai jaket, tapi saat tiba di TKP tidak pakai jaket.

"Hal ini penting karena berhubungan dengan keterangan dari Kapolres Subang Ibu Sumarni yang mengatakan bahwa salah satu saksi itu ada percikan darah di bajunya," imbuhnya lagi.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Wawancara YouTube Anjas di Thailand


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah