Peringatan Nuzulul Quran, Keutamaan dari Turunnya Al Qur'an untuk Umat Manusia, Kata KH Zainudin MZ

- 18 April 2022, 21:55 WIB
17 Ramadhan setiap Tahun diperingati sebagai Hari Nuzulul Quran, hari diturunkannya AlQuran, Apa keutamaan Alqur'an untuk umat Manusia?
17 Ramadhan setiap Tahun diperingati sebagai Hari Nuzulul Quran, hari diturunkannya AlQuran, Apa keutamaan Alqur'an untuk umat Manusia? /Tangkapan Layar Youtube/


DESKJABAR - 17 Ramadhan setiap tahun diperingati sebagai Nuzulul Quran, hari diturunkannya AlQuran.

Lalu, apa keutamaan Alqur'an untuk umat Manusia? KH Zainudin Mz menjelaskan.

Ada peristiwa penting dan keutamaan dari Malam turunnya Al Qur'an sehingga diperingati setiap muslim.

Baca Juga: KASUS SUBANG MENGEJUTKAN, SAKSI MELIHAT PELAKU DI TKP, Pelakunya Akan Diumumkan?

Sebelum diterima oleh Nabi Muhammad SAW secara bertahap, dikatakan Allah SWT terlebih dahulu menurunkan Alquran secara menyeluruh dan dikumpulkan menjadi satu di langit dunia atau Baitul Izzah, selama dua puluh tahun.

Namun ada pendapat lain yang menyebutkan dua puluh satu tahun.

Ramadhan merupakan bulan yang di dalamnya diturunkan Al-Qur’an atau Nuzulul Qur’an sebagaimana yang termaktub dalam Qs. Al Baqarah Ayat 185 :

“Bulan Ramadan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al Quran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil)…” (Qs. Al-Baqarah : 185).

Baca Juga: DETIK DETIK Kasus Subang Terungkap, Akhirnya Yosef Menjawab Misteri Ember Biru di TKP Kasus Subang

Sedangkan Lailatul Qadar itu merupakan malam di mana Al-Qur’an diturunkan sekaligus dari Lauhul Mahfuz ke langit dunia untuk disampaikan ke Nabi Muhammad SAW melalui Malaikat Jibril secara berkala selama 23 tahun.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Youtube GMT Media Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah