Malam Nisfu Syaban Semua Dosa Diampuni KECUALI 2 Orang Ini, SIAPA? Syekh Ali Jaber Menjelaskan

- 17 Maret 2022, 18:56 WIB
Syekh Ali Jaber malam Nisfu Syaban merupakan malam pengampunan atau malam maghfirah, dibenarkan oleh Syekh Ali Jaber. Sebagaimana dijelaskan  Rasulullah SAW, di malam Nisfu Syaban, Allah mengampuni semua dosa-dosa hambanya kecuali 2 orang ini.
Syekh Ali Jaber malam Nisfu Syaban merupakan malam pengampunan atau malam maghfirah, dibenarkan oleh Syekh Ali Jaber. Sebagaimana dijelaskan Rasulullah SAW, di malam Nisfu Syaban, Allah mengampuni semua dosa-dosa hambanya kecuali 2 orang ini. / Instagram @syekh.alijaber/

Meski muncul perbedaan pendapat, kata Syekh Ali Jaber, disebutkan dalam hadist keutamaan dan kemuliaan malam Nisfu Syaban. Malam Nisfu Syaban adalah malam utama atau malam agung.

"Di situ Allah mengampuni dosa-dosa hambanya, kecuali 2 orang. Yang pertama yang berbuat syirik dan yang kedua orang pemarah atau pendendam atau orang yang suka menyebar fitnah, mengadu domba menyebar isu. Perbuatannnya tidak sesuai malah dia memfitnah supaya umat terpecah", kata Syekh Ali Jaber.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: sumber lain YouTube Ferry M.A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah