Bolehkah Memakai Baju Bergambar di Punggung Saat Sholat Berjamaah? Ustadz Syafiq Riza Basalamah Menjelaskan

- 8 Maret 2022, 20:00 WIB
Ustadz Syafiq Basalamah jelaskan hukum sholat memakai baju bergambar di punggung.
Ustadz Syafiq Basalamah jelaskan hukum sholat memakai baju bergambar di punggung. / YouTube Sobat Muslim

Akibatnya sholatnya tidak khusyuk dan sibuk memperhatikan gambar yang terus terlihat di depannya.

Mengenai hal itu, Ustadz Syafiq Basalamah pun menyarankan agar sebaiknya sholat mengenakan pakaian yang disukai Rasulullah SAW.

"Dan kalau ada yang sholat bajunya dengan gambar di punggungnya, gambar tengkorak kadangkala, kadangkala ada gambarnya caleg, hendaklah mereka lebih baik lagi dengan pakaian yang paling dicintai Nabi SAW yang berwarna putih," katanya.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Surabaya Mengaji


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah