Inilah 10 Hantu Terseram di Indonesia, Kuntilanak, Sundel Bolong Hingga Pocong, No 6 Bisa Hamili Manusia

- 30 Januari 2022, 19:27 WIB
 Ilustrasi Wanita hantu wajah
Ilustrasi Wanita hantu wajah /Pixabay/Eleatel

Untuk penggambaran wajah, ada banyak versi. Ada yang menyebut bahwa pocong berwajah rata, hitam bahkan tak memiliki mata

Baca Juga: Tiupkan Bacaan Ini Pada Minuman Sehari-hari, Semua Penyakit Hilang Kata Syekh Ali Jaber

  1. Wewe gombel

Menurut kepercayaan masyarakat, wewe gombel adalah hantu berupa perempuan tua yang meninggal karena bunuh diri. Alasannya, ia dituduh membunuh suaminya yang selingkuh oleh orang di sekitarnya.

Nenek-nenek ini dikenal sangat menyukai anak kecil sehingga ia sering menculik mereka. Namun tenang saja, wewe gombel tak akan menyakiti anak tersebut. Yang membuat orang takut adalah sosoknya yang menyeramkan.

  1. Jenglot

Tak seperti hantu lainnya, jenglot memiliki tubuh yang sangat kecil mirip seperti boneka. Mereka berkulit gelap, seperti mumi, dan biasanya memiliki taring dan kuku yang panjang. Menurut penelusuran, makhluk ini banyak ditemukan di Jawa, Kalimantan, dan Bali.

Baca Juga: Ya'juj Ma'juj Benarkah Mati Setelah Melahirkan 1000 anak? Simak Uraian Ustadz Khalid Bassalamah

Walaupun mirip boneka dan seakan tak hidup, banyak orang yang percaya bahwa sebenarnya mereka memiliki roh di dalamnya.

Anggapan ini muncul karena banyak orang yang menyebut bahwa rambut, kuku, dan taring jenglot terus tumbuh meskipun dia kelihatan sudah mati.

Mengenai asal-usul, sebenarnya ada beberapa pendapat yang beredar. Ada yang mengatakan bahwa jenglot sebenarnya adalah pertapa yang menginginkan kekekalan, Ada pula yang berpendapat bahwa mereka adalah pesugihan yang dipelihara oleh dukun.

Baca Juga: Biodata Lengkap Dea MasterChef Indonesia Season 9, Ternyata Pernah Ikut Asean Skill Competition 2002

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Sarjana Muda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah