Cara Daftar Kartu Prakerja 2022 Gelombang 23 Secara Online, Ada Kuota 2,9 Jt Orang, Buruan Sebelum Kehabisan!

- 6 Januari 2022, 06:15 WIB
 ilustrasi kartu prakerja. /Antara/Aditya Pradana Putra
 ilustrasi kartu prakerja. /Antara/Aditya Pradana Putra /

DESKJABAR– Kabar gembira mengawali tahun 2022. Pemerintah kembali membuka pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 23.

Untuk pendaftaran Kartu Prakerja di gelombang 23 bisa dilakukan secara online melalui Hp atau PC. Cukup mudah, bukan?

Pemerintah telah mencanangkan dana Kartu Prakerja dengan kuota 2,9 juta orang. Masing-masing yang terpilih akan mendapatkan total 3,55 juta Rupiah.

Baca Juga: FENOMENA BONEKA ARWAH: Aktivis Nahdlatul Ulama (NU) Sebut SPIRIT DOLL Bahayanya Bisa Jadi Musyrik..

Baca Juga: YOSEF dan YORIS Serang DANU, Rohman Hidayat Sebut Kliennya sudah Tahu Sketsa Pembunuh Ibu dan Anak di Subang

Terdiri dari insentif Kartu Prakerja 2,4 juta Rupiah, insentif survei 150 Ribu Rupiah, serta saldo pelatihan sebesar 1 juta Rupiah.

Seperti dikutip Desk Jabar dari situs resmi Kementerian Keuangan Republik Indonesia :

“Pemerintah mengalokasikan anggaran untuk Program Kartu Prakerja sebesar Rp11 triliun atau 4,3% dari anggaran perlindungan sosial tahun 2022,” Ujar Kepala Badan Kebijakan Fiskal, Febrio Kacaribu.

Pendaftaran Kartu Prakerja yang memiliki anggaran 11 Triliun ini akan diberikan kepada masyarakat yang lolos seleksi.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x