Perjalanan Pesawat, Bagaimana Cara Wudhu dan Tayamum, Buya Yahya Memberikan Petunjuk

- 15 November 2021, 08:55 WIB
Pesawat Boeing 747 Lufthansa Jerman dan Buya Yahya, cara wudhu dan tayamum dalam pesawat
Pesawat Boeing 747 Lufthansa Jerman dan Buya Yahya, cara wudhu dan tayamum dalam pesawat /kolase foto Kodar Solihat/DeskJabar dan YouTube Al-Bahjah TV

“Lalu berwudhu dengan air yang cuma segenggam pun bisa,” ucap Buya Yahya, sambil hanya menunjukan cukup membasuh wajah dan tangan.

Bahkan, dikatakan, kaki pun sekedar dikucur, sedangkan kuping tidak usah.

Nah, bagaimana jika air dalam pesawat ada aturan hanya dikhususkan untuk keperluan toilet atau minum ?

Buya Yahya menjawab, “Kalau sudah begitu, maka air itu bukan air anda. Lain halnya kalau pengelola pesawat mengizinkan, maka boleh, atau minimal tidak melarang”.

Karena itu, kata Buya Yahya, cukup membasuh wajah atau tangan.

Baca Juga: Lima Ciri Tempat Makan Memelihara Jin Penglaris atau Pesugihan, Ustadz Khalid Basalamah : Bisa Dibunuh

Nah bagaimana bagi orang awam yang menganggap tidak ada air ? Buya Yahya mengatakan, bisa mengikuti Mazhab Abu Hanifah dengan menganggap tidak ada air, maka itu sah.

Lalu bagaimana kalau sebagai orang awam kita bisa pindah-pindah mazhab ?

Menurut Buya Yahya, “Kita sebagai orang awam, tergantung ustadz yang berbicara pada kita. Kalau ustadz bilang boleh, ya boleh, selesai,” ucap Buya Yahya.

Dikatakan Buya Yahya, ada pula larangan melakukan wudhu, jika airnya hanya untuk keperluan minum.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Youtube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x