Kisah Isra Miraj Nabi Muhammad: Perjalanan Spiritual Rosulullah SAW yang harus Diimani dan Dilaksanakan

- 11 Maret 2021, 12:50 WIB
Umat Islam percaya akan Isra Miraj karena sudah diterangkan dalam Alquran dan Hadis.*
Umat Islam percaya akan Isra Miraj karena sudah diterangkan dalam Alquran dan Hadis.* /pxhere/

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK Hari Ini 11 Maret 2021: Simak Karir dan Keuangan Zodiak Capricorn, Aquarius dan Pisces

8. Waktu Dikabulkannya Doa

Malam hari dipercaya sebagai waktu yang mustajab atau tepat untuk dikabulkannya doa. Berbeda dengan siang, hanya hari Jumat yang waktu siangnya disebut memiliki keutamaan tersebut.

9. Waktu yang Baik untuk Menyegarkan Pikiran

Hikmah dan alasan peristiwa Isra Miraj di malam hari, karena ini waktu yang tepat untuk menyegarkan pikiran, dengan istirahat. Sedangkan pagi hingga siang, diciptakan Allah untuk mencari penghasilan.

Hal ini didasarkan pada firman Allah dalam surat Al-Furqan ayat 47:

وَهُوَ الَّذِي جَعَلَ لَكُمُ اللَّيْلَ لِبَاسًا وَالنَّوْمَ سُبَاتًا وَجَعَلَ النَّهَارَ نُشُورًا

Artinya: Dialah yang menjadikan untukmu malam (sebagai) pakaian, dan tidur untuk istirahat. Dia menjadikan siang untuk bangun berusaha.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram NU Online @nuonline_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah