Merapi Siaga, Awan Panas Guguran Kembali ‘Dimuntahkan’

- 26 Januari 2021, 09:59 WIB
Ilustrasi aktivitas Gunung Merapi.
Ilustrasi aktivitas Gunung Merapi. /ANTARA/

Status Gunung Merapi masih dipertahankan pada Level III atau Siaga, dengan potensi bahaya berupa guguran lava dan awan panas pada sektor selatan-barat daya, meliputi sungai Boyong, Bedog, Krasak, Bebeng, dan Putih sejauh maksimal 5 kilometer.

Baca Juga: WOW, WHO Menyatakan Kasus Covid-19 Dunia akan Mencapai 100 Juta pada Minggu Ini

Baca Juga: Kabar Baru, Twitter Meluncurkan Birdwatch atau Pengawas Cuitan

“Apabila terjadi letusan eksplosif, lontaran material vulkanik dapat menjangkau radius 3 km dari puncak,” ujar Hanik Humaida, seperti dikutip dari Antara.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah