Di Kritik Bobotoh, Stefano Beltrame Bangkit Saat Persib Bandung vs PSIS Semarang, Terpilih Jadi Pemain Terbaik

- 29 Februari 2024, 15:45 WIB
Sempat mendapat kritik dari Bobotoh, gelandang Persib Bandung Stefano Beltrame bermain baik saat timnya melawan PSIS Semarang hingga terpilih sebagai pemain terbaik
Sempat mendapat kritik dari Bobotoh, gelandang Persib Bandung Stefano Beltrame bermain baik saat timnya melawan PSIS Semarang hingga terpilih sebagai pemain terbaik /Instagram @persib/

Baca Juga: Bali United FC vs Persis Solo 29 Februari, Upaya Mengejar Posisi Ketiga Klasemen BRI Liga 1 Indonesia

Baca Juga: Dibalik Kemenangan Persib Bandung vs PSIS Semarang, Bojan Hodak Kesal Pada Putusan Komdis PSSI

Jadi, lanjut Stefano, dirinya butuh membiasakan ritme bermain dan sekarang ketika sudah dalam bentuk permainan terbaik dirinya mau terus melanjutkan ini. "Saya mau memberikan segalanya bagi suporter,” katanya.

Meski terpilih sebagai pemain terbaik di laga tersebut, gelandang serang asal Italia tersebut menyebutkan jika pencapaian tersebut berkat kerja keras semua pemain.

Kesan Tersendiri

Bagi Srefano, kemenangan Persib atas PSIS ini memiliki kesan tersendiri karena ini merupakan kemenangan pertama yang dirasakan selama membela Persib.

Baca Juga: Ungkapan Hati Kevin Mendoza, Merasakan Kemenangan Pertama Bersama Persib Bandung Usai Tekuk PSIS Semarang

Baca Juga: PROMO RAMADHAN, Di Tasikmalaya Beras Murah Mulai Dijual, 1 KG Rp10.800, Minyak Goreng 1 Liter Rp 15.000

Dia mengaku sangat senang bisa membantu timnya meraih kemenangan, apalagi di lima pertandingan sebelumnya Persib hanya meraih 4 kali imbang dan 1 kali kalah.

Adapun lima pertandingan tersebut adalah lawan PSM Makassar imbang 0-0, kalah dari Persik Kediri 0-2, imbang dengan Bali United 0-0, Persis Solo 2-2, dan Barito Putera 1-1.

"Saya rasa setelah enam pertandingan bermain di sini, saya merasa senang meski belum seratus persen. Tapi saya selalu bekerja keras dan segera kembali (ke performa yang terbaik),” kata Stefano.

Baca Juga: PROFIL 4 Caleg Artis Cantik Berpeluang Lolos ke Senayan di Pemilu Dapil Jawa Barat, Jihan Fahira Mengejutkan

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah